Thursday, October 14, 2010

Membangun Aplikasi CRUD Php Menggunakan Framework CakePhp dengan Konsep Model-View-Controller Bag. II

Nah, Setelah bag. pertama waktu lalu kita membahas tentang bagaimana instalasi FrameWork CakePhp, maka kita akan lanjutkan dengan menampilkan hello world pada cakePhp (kalau ada yg blm berhasil, hrs berhasil dlu ya .. hehee..)

MVC dalam cakephp itu terdiri dari 4 komponen, tp kita akan belajar dlu 3 komponen sebagai dasarnya, yaitu :
1. Model
2. View
3. Controller

ke tiga komponen ini sudah ada dalam folder root anda di http://localhost/MyAppCake

skarang buat controller baru dengan nama : "HelloWorldController" dan isi kode berikut :

class HelloWorldController extends AppController {

var $name = 'HelloWorld';

function index() {
$tampil = "Hello World";
$this->set("tampil", $tampil);
}

nah lalu simpan di App/Controller

setalah itu buat file di app/views dengan nama : "HelloWorld.ctp" lalu ketik kode berikut :



maka akan tampil : "Hello World"..

selamat mencoba :)

No comments:

Post a Comment